Rabu, 02 Juni 2010

Memanfaatkan NE-555 sebagai pengatur kecepatan motor DC (PWM)

SPEED CONTROL BUAT FAN /KIPAS DC

pada dasarnya kita buat PWM kecil2an...ntar di output NE555 ( kaki 3 ) kamu kasi rangkaian seperti berikut :





output yang berupa pulsa yang bisa di atur frekuensinya serta lebar pulsa "high" dan "low" melalui kombinasi R & C

DUTY CYCLE = persentase pulse high vs pulse LOW

rumus :

D = t1/t = (R1 + R2) / (R1 + 2R2)

t1 = .693(R1+R2)C

t2 = .693 x R2 x C


duty cycle 5% artinya low speed , 95% artinya high speed



ketika duty cycle rendah ( R&C diatur sedemikian rupa sehingga pulse "LOW" nya lebih lama dari pulse "High") , maka speed dari Fan akan rendahsedangkan ketika duty cycle tinggi atau dikondisikan pulse "high" lebih lama dari pulse "low", maka speed fan akan tinggi ...

sebaiknya rangkaian dibuat diatas bread board, kalo bisa dibantu dengan osciloscop biar tambah keren.....



Tutorial:
http://www.dprg.org/tutorials/2005-11a/index.html


Artikel Terkait



0 komentar:

Posting Komentar

Anda dapat menggunakan beberapa tag HTML, seperti <b>, <i>, <a>
Penting: Jika anda tidak memiliki account gmail pilih Name/URL pada form ini

Links Free Traffic And BackLink

 
Copyright © JHN-SOFT Poweredby Julka Hendri